Mau Berhasil Tapi Bingung Darimana? Baca Ini!
Banyak yang memulai dan menyerah terlalu cepat. Pilihannya antara berhasil atau berusaha mati-matian. Tidak ada kata 'menyerah'.
Banyak yang memulai dan menyerah terlalu cepat. Pilihannya antara berhasil atau berusaha mati-matian. Tidak ada kata 'menyerah'.
Jika 'KENAPA' kita cukup kuat, maka 'BAGAIMANA'-nya akan mengungkapkan jalannya sendiri.
Saran saya buat kalian (saya juga dulu sangat introvert) adalah ambil resiko. Lalukan sesuatu yang tidak mau kita lakukan.
Setelah memiliki percaya diri, jadilah orang yang bisa dipercaya.
Terkadang sebelum bergerak, kita mencemaskan banyak hal. Apakah saya punya kemampuan itu? Apakah orang-orang akan menyukai saya?
Angga saja saya berkata bahwa prioritas saya adalah memiliki tubuh berotot. Tapi mengangkat beban saja malasnya bukan main. Menyentuh dumbell…
Tapi berkat ini saya memiliki kemampuan analisis dan menulis yang cukup baik serta bisa belajar banyak dari media apapun.
Setelah kita mengetahui personal goal kita, yang perlu kita lakukan adalah mengasah gergaji. Ini hanya kiasan, jangan malah nyari gergaji…
Kebiasaan apa yang dibutuhkan untuk mencapai tujuan itu? Sebelum sadar mau kemana, sadar terlebih dahulu sedang dimana.
Hanson, Tetaplah haus dan lapar akan Pencipta-Mu. Tanpa-Nya, kamu bukanlah apa-apa. Taruh harapan dan impianmu kepada Tuhan karena Dia sanggup…